PELATIHAN KOMUNIKASI BAHASA INGGRIS SEBAGAI PEMANDU WISATA UNTUK PENGURUS FORUM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KELURAHAN LIMAU MANIS

Authors

  • Hendro Saptopramono Politeknik Negeri Padang
  • Silvia Djonnaidi Politeknik Negeri Padang
  • Martini Martini Politeknik Negeri Padang
  • Difiani Apriyanti Politeknik Negeri Padang
  • Witri Handayani Politeknik Negeri Padang
  • Yaningsih Yaningsih Politeknik Negeri Padang
  • Kotrini Kotrini Politeknik Negeri Padang
  • Rina Anggraini Politeknik Negeri Padang
  • Fitri Handayani Politeknik Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.53625/jabdi.v5i6.11496

Keywords:

Pelatihan Bahasa Inggris, Pemandu Wisata, Pemberdayaan Masyarakat, Limau Manis.

Abstract

Isu utama dalam pengabdian ini adalah rendahnya kemampuan bahasa Inggris pemandu wisata di Kelurahan Limau Manis, Padang, yang menghambat pengembangan pariwisata internasional. Fokus pengabdian adalah meningkatkan keterampilan komunikasi bahasa Inggris bagi pengurus Forum Pemberdayaan Masyarakat (FPM-LM) sebagai pemandu wisata. Tujuannya adalah memberdayakan masyarakat melalui pelatihan bahasa Inggris yang terstruktur dan kontekstual. Metode yang digunakan adalah Participatory Action Research (PAR) dengan empat tahapan: analisis situasi, perencanaan, pelaksanaan pelatihan, dan evaluasi. Hasil pengabdian menunjukkan peningkatan motivasi dan kemampuan komunikasi peserta, serta terciptanya modul panduan komunikasi bahasa Inggris untuk pemandu wisata

References

Brigitha, Tumbel Brenda, Joyce Lapian, and Rita Taroreh. 2018. “PENGARUH PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN TOUR GUIDE TERHADAP KEPUASAN WISATAWAN DI BUNAKEN (Studi Kasus Wiasatawan Manado Tour Guide).” Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi 6 (2): 848–57.

Damayanti, Sri, and Politeknik Internasional Bali. 2019. “Peranan Keterampilan Berbahasa Inggris Dalam Industri Pariwisata.” Journey : Journal of Tourismpreneurship, Culinary, Hospitality, Convention and Event Management 2 (1): 71–82. https://doi.org/10.46837/journey.v2i1.42.

Jack C. Richards, Richard W. Schmidt. 2011. Longman Dictionary of Language Teaching and Applied Linguistics. 4th editio. 4 Nov 2023. https://doi.org/https://doi.org/10.4324/9781315833835.

Raju, Sidharth Shankar, Pooja, and Naveen Rana. 2020. “Role of English Literature in Travel, Tourism and Hospitality Industry.” Dogo Rangsang Research Journal 10 (7): 27–34. https://www.researchgate.net/publication/344199698.

Redaksi. 2024. “Website Pariwisata Puncak Labuang: Pesona Keindahan Alam Dalam Genggaman Tangan. BeritaSumbar.” 2024.

Simanulang, Veronika Diah, Agung Setyo Sasongko, and Ferry Dwi Cahyadi. 2023. “Pemanfaatan Citra Landsat 8 Oli/Tirs Untuk Analisis Kerapatan Mangrove Di Kecamatan Kasemen, Serang, Banten.” Jurnal Kemaritiman: Indonesian Journal of Maritime 4 (1): 56–65. https://doi.org/10.17509/ijom.v4i1.60298.

Sulasmini, Made Ayu, Ida Bagus Gde Pranatayana, Febianti, Ni Luh Putu Intan Nirmalasari, Gabriela Stevani Barut, and Ida Ayu Kade Cintia Wati. 2023. “Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Dalam Pengelolaan Desa Wisata Medewi Kabupaten Jembrana, Bali.” Jurnal Abdi Masyarakat 3 (1): 14–22. https://doi.org/10.22334/jam.v3i1.34.

Yayu Anggraeini Karili et al. 2021. “Analisis Kemanfaatan Budaya Berbahasa Inggris Pada Sektor Pariwisata.” Equilibrium: Jurnal Pendidikan IX:373–80.

Downloads

Published

2025-11-01

How to Cite

Hendro Saptopramono, Silvia Djonnaidi, Martini, M., Difiani Apriyanti, Witri Handayani, Yaningsih, Y., Kotrini, K., Rina Anggraini, & Fitri Handayani. (2025). PELATIHAN KOMUNIKASI BAHASA INGGRIS SEBAGAI PEMANDU WISATA UNTUK PENGURUS FORUM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KELURAHAN LIMAU MANIS. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(6), 1609–1616. https://doi.org/10.53625/jabdi.v5i6.11496